Dalam dunia bekam ada bekam seluncur, ada bekam tarik cepat. Ada juga bekam basah dan bekam kering. Nah kali ini kia membahas tentang 18 Larangan dalam Bekam Membekam Pasien semoga bermanfaat.
18 Larangan dalam Bekam Membekam Pasien
Larangan-Larangan Bekam
1. Tidak dianjurkan melakukan bekam basah pada penderita diabetes
kecuali juru bekam yang ahli dan berpengalaman.
2. Jangan membekam orang yang fisiknya sangat lemah atau orang yang
kelelahan (overfatigue).
3. Jangan membekam orang yang menderita penyakit kulit merata atau
menderita alergi kulit yang parah seperti ulserasi dan edema.
4. Jangan membekam orang yang sudah jompo yang lemah fisiknya dan
anak-anak yang tubuhnya lemah atau di bawah 3 tahun.
5. Penderita leukimia (kanker darah) tidak dianjurkan untuk dibekam
basah.
6. Penderita hepatitis yang parah, TBC aktif, hemofilia, malignant
anemia, trombositopenia dan penyakit lainnya yang parah tidak
dianjurkan dibekam kecuali kepada juru bekam yang ahli dan
berpengalaman.
7. Jangan memberkam pada kondisi : perut kekenyangan, kehausan,
kelaparan, kelelahan, setelah beraktivitas berat, tubuh lemah dan
tubuh demam (kedinginan).
8. Jangan membekam wanita hamil pada usia kehamilan 3 bulan pertama
(trimester awal).
9. Jangan membekam langsung pada daerah yang luka, urat sendi robek,
patah tulang, varises, tumor.
10. Jangan membekam wanita yang sedang haidh dan nifas.
11. Jangan memberkam daerah perut terlalu keras
12. Jangan membekam pasien yang mengkonsumsi obat pelancar dan
pengencer darah semisal mengkudu, omega 3, dls.
13. Jangan melakukan bekam langsung setelah makan, pembekaman dapat
dilakukan minimal dua jam setelah makan. Setelah bekam juga jangan
langsung makan, melainkan hanya minum yang manis-manis semisal
madu atau selainnya
14. Tidak dianjurkan melakukan pembekaman kepada orang yang
menderita klep jantung, kecuali di bawah pengawasan dokter atau ahli
bekam yang berpengalaman.
15. Jangan melakukan bekam langsung setelah mandi, terutama setelah
mandi dengan air dingin. Tidak dianjurkan langsung mandi setelah
bekam, melainkan setelah 2 jam. Dianjurkan mandi dengan air hangat.
16. Jangan membekam basah orang yang baru memberikan donor darah
atau orang yang baru kecelakaan sehingga darahnya berkurang.
17. Jangan membekam pasien diabetes (gula darah di atas 280) kecuali
oleh orang yang ahli.
18. Jangan membekam di area terbuka atau tempat yang dingin. Lebih baik
melakukan bekam di ruang yang hangat atau bersuhu normal ruangan.
19. Dilarang membekam area berikut :
a. Lubang alamiah tubuh : mata, hidung, telinga, mulut, kemaluan,
anus, puting susu.
b. Daerah sistem nodus limfa yang berfungsi sebagai penghasil
antibodi, yaitu di submaksilari, korvikal, sudmalaonkular, aksilari,
bagian detak jantung, nodus inguinalglimfa
c. Daerah yang dekat dengan pembuluh besar (big vessels).
-------------------
Demikian 18 Larangan dalam Bekam Membekam Pasien
Reminder: Blog ini berisi iklan pihak ke 3, yang tidak terkait dengan konten
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Kitab Penghancur Sihir Panduan Menghancurkan SIhir Santet Sampai Tuntas
Assalamualaikum wrwb. Perkenalkan saya Pendekar Langit dengan bangga mempersembahkan buku panduan dengan judul "Kitab Penghancur Sihir&...
-
Assalamualaikum wrwb. Bagi anda yang ada gangguan mahluk astral, roh jahat dari jin dan syetan baik gangguan jin nasab, jin pecinta, jin per...
-
Apa itu ikhlas? Percayalah bahwa ternyata banyak orang yang bicara ikhlas tapi sebenarnya tidak paham apa itu ikhlas. Terkait dengan sihir A...
-
Berikut ini saya mau share yaitu Ayat-Ayat Syifa/ Penyembuh dalam Ruqyah. Ayat-ayat yang biasa dibaca untuk niat kesembuhan ketika meruqyah ...
-
Bersinggungan dengan sihir memang melelahkan. Bagi yang belum ngerasain pasti menyepelekan. Kalau sudah ngrasain baru tahu rasa. Yuk simak s...
-
Cinta itu bukan sekedar kata, cinta itu pengorbanan. Cinta itu masalah rasa bukan sekedar kata kata. Betul tidak? Yuk simak Kisah Cinta dan ...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar